Cara Menghitung Volume Limas

i
0

                                                    Rumus Luas Permukaan Limas dengan Contoh Soal dan Pembahasan

Pada pengerjaan soal matematika, penggunaan rumus matematika sangat membantu untuk mempermudah penyelesaian soal matematika dengan sangat cepat. Beberapa rumus matematika bahkan sangat penting untuk penyelesaian permasalahan di kehidupan sehari-hari. 

Salah satu soal matematika yang seringkali umum ditemukan yaitu penyelesaian soal volume limas. Dalam menyelesaikan soal tersebut dapat menggunakan rumus matematika agar lebih cepat untuk menemukan jawaban soal tersebut. 


Berikut merupakan rumus soal perhitungan volume limas :


Pada limas Luas Alas = L, Tinggi = t, volume ditentukan dengan rumus:



V = 1/3  L.t  atau V = 1/3 luas alas x tinggi
 

Nah, itu dia rumus matematika untuk menghitung volume limas. Rumus tersebut akan sangat memudahkan kamu dalam menyelesaikan soal perhitungan volume limas dengan sangat mudah dan cepat


 

Tags

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)
To Top